REPUBLIKAN, Bandung Barat – Suara ibu ibu dalam perhelatan demokrasi Pilkada 2024 cukup dapat diperhitungkan dengan daya dongkrak suara yang signifikan.
Bertempat dirumah ibu Rini RW. 05 Desa Cihanjuang hari ini Minggu (20/10/2024) pasukan ibu ibu berkumpul bersama tim dubrig untuk sama sama bergerak dan berjuang menggoyang suara pemenangan calon bupati dan wakil bupati Bandung barat kang Jeje dan Asep Ismail No.2.
Dalam sambutannya “Ambu Santi” (Tim Dubrig) menyampaikan dan menegaskan kepada ibu ibu selalu warga masyarakat agar merapatkan barisan hayu urang berjamaah Dukung dan Menangkan Paslon No.2 Kang Jeje dan Asep Ismail Calon Bupati Bandung Barat” satu komando Gaskeun”.[R]
Comment